
Setelah menghabiskan waktu selama satu jam di Putrajaya, bisa lanjutkan lagi perjalanannya langsung ke Genting Highlands.
Hari Ke Dua
Acara bebas buat para wisata. Para wisata bisa bermain di taman tema luar dan dalaman di Genting Highlands.
Hari Ke Tiga
Rombongan turun dari bukit peranginan Genting Highlands dan langsung lanjutkan perjalanan ke Kuala Lumpur, ibu kota Malaysia. Dalam perjalanan ini, biasanya rombongan akan berhenti untuk berfoto di Batu Caves dan juga gedung bebas pajak yang menjual alroji dengan harga yang murah.

Setelah itu langsung tiba ke hotel penginapan di Kuala Lumpur. Biasanya akan tiba di hotel lebih kurang jam 2 petang. Kemudiannya acara bebas buat para wisatanya.
Hari Ke Empat
Pada awal paginya, rombongannya akan mengadakan city turnya di Kuala Lumpur. Tur Kuala Lumpur : Istana Negara, Tugu Peringatan, Masjid Negara, Dataran Merdeka, Menara Kuala Lumpur, KLCC, gedung Coklat dan gedung barangan kulit.
Kemudiannya langsung lanjut ke Sunway Lagoon.
Di Sunway Lagoon, para wisata bisa memilih untuk memasuki ke taman tema perairannya ataupun langsung ke gedung di Sunway Pyramid.
Biasanya rombongan akan berkumpul pada jam 6 petang dan langsung kembali ke hotel di Kuala Lumpur. Berikutnya acara bebas.
Hari Ke Lima
Langsung berangkat ke Bendara dan balik ke Indonesia.
Peringatan
Adalah lebih baik di dalam rencana tur ini, makan siang dan makan malamnya tidak diuruskan oleh egensi turnya krana ini akan membebankan kos tur di Malaysia.
Lagipun, adalah mudah sekali buat para wisata untuk membeli makanan halal krana sememangnya negara Malaysia sebuah negara Islam.
No comments:
Post a Comment